Kamis, 09 Maret 2017

Review Line 6 Spider Classic 15 : Amplifier Gitar Modelling Digital Dengan Ukuran Kecil Namun Lengkap!

Review Line 6 Spider Classic 15 : Amplifier Gitar Modelling Digital Dengan Ukuran Kecil Namun Lengkap!



YOUR TICKET TO ROCK


Great tone begins here.


Pada artikel ini kami dari Nafiri Music akan membahas amplifier modelling digital terbaru keluaran dari Line 6 yaitu Line 6 Spider Classic 15. Mengambil inspirasi dari best-selling Spider® IV 15, Spider Classic 15 ini adalah penerus dari amplifier untuk practice dan bedroom yang sudah menjadi legenda di kalangan para gitaris dekade ini. Spider Classic 15 memberikan anda seluruh tone yang anda butuhkan untuk meningkatkan permainan anda. Anda dapat memilih koleksi dari guitar amp models yang ada dan meningkatkan kreatifitas anda dengan effect yang berlimpah dan penuh dengan inspirasi, dan semuanya ini dapat diatur dengan mudah dengan menggunakan Line 6 tone-crafting technology.

ESSENTIAL GUITAR AMP MODELS


Dialed-in and ready to play.


Dari pengamatan Nafiri Music terhadap amplifier Spider Clasic 15 ini, , Line 6 Spider Classic 15 menyediakan tone gitar yang menjadi fondasi terhadap modern dan classic rock. Anda bisa membangun kombinasi dan mengatur settingan yang ada untuk menciptakan signature sound anda sendiri. Speaker bawaan nya sendiri cukup keras dan bisa anda gunakan untuk berlatih di kamar maupun untuk small band practice.

QUALITY GUITAR EFFECTS


Create your own unique sound.


Line 6 Spider Classic 15 memberikan anda classic Line 6 effects yang menjadi trademark mereka sejak tahun 1990an. Anda bisa menambahkan efek reverb, tape atau sweep echo, dan tremolo. Anda juga bisa menciptakan kombinasi anda sendiri dengan 2 efek yang dinyalakan secara simultan. Knob pengaturan terletak di panel depan sehingga anda dapat melakukan pengaturan dengan mudah. Anda juga tidak akan membuang-buang waktu untuk melakukan pengaturan setting yang rumit karena amplifier ini sangat user friendly dan  mudah digunakan.

HANDS-FREE CONTROL OF YOUR AMP


Add a Line 6 FBV foot controller to keep your fingers on the fretboard.


Spider Classic 15 Dapat digunakan bersamaan dengan FBV™ Express MkII dan FBV2 foot controllers sehingga anda bisa mendapatkan fitur hands-free control. Mengganti preset, melakukan adjust tempo-based effects dan menggunakan pedal untuk wah atau volume. Dengan menambahkan FBV foot controller, Spider Classic 15 dapat digunakan dengan mudah untuk live performance.

Spesifikasi dari Spider Classic 15 :


  • 15 watts
  • 1x8" custom-made speaker
  • Four amp models ranging from sparkling clean to high-gain metal
  • Six Smart FX (2 at once) based on celebrated stompbox and studio effects
  • Create, save and recall 4 complete amp settings with the push of a button
  • Bass, Mid and Treble knobs behave like the EQ controls the modeled amplifier
  • Drive knob, Channel volume, Master volume
  • High-quality output for direct-recording
  • Three-quarter closed-back speaker cabinet
  • Built-in tuner
  • Refined design and build
  • Fully compatible with FBV™ Express MkII and FBV2

Tidak ada komentar:

Posting Komentar